Rabu, Juli 9, 2025

KATEGORI

VATIKAN

Paus jelaskan hadiah relikui Rasul Petrus dalam surat kepada Patriark Ekumenis

Paus Fransiskus telah menulis surat kepada Patriark Ekumenis Bartholomeus. Tujuannya, seperti tertulis dalam surat itu adalah untuk “menjelaskan lebih lengkap tentang hadiah beberapa potongan...

Paus Fransiskus dalam Misa di Mauritius: Sabda Bahagia laksana “kartu identitas umat Kristen”

"Jika ada yang bertanya: 'Apa yang harus dilakukan seseorang untuk menjadi orang Kristen yang baik?' Jawabannya jelas. Kita harus melakukan, masing-masing dengan cara sendiri,...

Setelah berdoa bagi perdamaian di negara yang dilalui, Paus tiba di Mozambik

  Paus Fransiskus telah tiba di Mozambik tempat dia memulai Perjalanan Apostoliknya ke-31. Setelah 10 jam di udara, penerbangan kepausan mendarat pukul 18:00 lewat sedikit...

Paus pergi melakukan Perjalanan Apostolik ke-31 ke Mozambik, Madagaskar, Mauritius

  Paus Fransiskus berangkat dari Bandara Fiumicino Roma pada hari Rabu pagi sekitar pukul 8:05 untuk melakukan Perjalanan Apostolik ke-31 di luar negeri, yakni ke...

Paus Fransiskus memuji Mauritius untuk tradisi budaya dan agama yang kaya

Video Pesan Paus tentang perjalanan apostoliknya ke Mauritius Paus Fransiskus telah mendedikasikan Perjalanan Apostolik ke-31 di masa kepausannya ke Afrika. Dari 6 hingga 10 September,...

Paus: Sinode bukanlah survei. Sinode adalah kehadiran Roh Kudus

Para uskup  sedang berada di Roma untuk sinode bertema “Persekutuan dalam kehidupan dan dalam kesaksian Gereja Katolik Yunani Ukraina.” Ketika menemui mereka di Aula...

Paus umumkan pengangkatan 13 kardinal baru, antara lain Mgr Ignatius Suharyo

Di akhir doa Angelus (Malaikat Tuhan) 1 September 2019, Paus Fransiskus mengatakan dalam bahasa Italia yang disiarkan langsung lewat YouTube oleh Vatican News, “Tanggal...

Kardinal Silvestrini dari Italia meninggal, jumlah kardinal seluruh dunia tinggal 215 orang

Kardinal Achille Silvestrini, asal Italia, yang merupakan Prefek Emeritus Kongregasi bagi Gereja-Gereja Oriental meninggal di Roma, 29 Agustus 2019 pada usia 95 tahun. Kardinal...

Paus berdoa untuk perdamaian menjelang peringatan ke-80 pecahnya Perang Dunia II

Minggu, 1 September, adalah peringatan 80 tahun sejak pecahnya Perang Dunia Kedua. Hari itu di tahun 1939, Jerman menginvasi Polandia, dan dua hari kemudian...

Paus dalam Audiensi: Gereja adalah ‘rumah sakit lapangan’ yang merawat orang sakit

Melanjutkan katekese tentang Kisah Para Rasul, Paus Fransiskus merenungkan bagaimana Yesus memperkuat umat Kristen perdana untuk melayani orang yang membutuhkan, terutama seperti yang terlihat...

BERITA TERKINI