Bacaan I - Kej. 12:1-9
Berfirmanlah TUHAN kepada Abram: "Pergilah dari negerimu dan dari sanak saudaramu dan dari rumah bapamu ini ke negeri yang akan...
Bacaan I: Yak. 5:13-20
Mzm: 141:1-2.3.8
Bacaan Injil: Mrk. 10:13-16
SEKALI peristiwa orang membawa anak-anak kecil kepada Yesus supaya Ia menjamah mereka. Tetapi murid-murid-Nya memarahi orang-orang itu....
Bacaan I: Yak. 2:1-9
Mzm: 34:2-3.4-5.6-7
Bacaan Injil: Mrk. 8:27-33
PADA suatu hari Yesus bersama murid-murid-Nya pergi ke kampung-kampung di sekitar Kaisarea Filipi. Di tengah jalan Ia...
Bacaan I: Yak. 1:19-27
Mzm: 15:2-3ab.3cd-4ab.5
Bacaan Injil: Mrk. 8:22-26
PADA suatu hari Yesus dan murid-murid-Nya tiba di Betsaida. Di situ orang membawa kepada Yesus seorang buta...
Bacaan Injil: Mrk. 8:14-21
"Awaslah terhadap ragi orang Farisi dan ragi Herodes."
PADA suatu hari murid-murid Yesus lupa membawa roti. Hanya sebuah roti saja yang ada...
Bacaan Pertama: Yesaya 62:1-5
"Seorang mempelai girang hati melihat pengantin perempuan."
OLEH karena Sion, aku tidak dapat berdiam diri. Dan oleh karena Yerusalem, aku tidak akan...
Bacaan Pertama: 1 Yohanes 2:12-17
Orang yang melakukan kehendak Allah tetap hidup selama-lamanya.
AKU menulis kepada kamu, hai anak-anak, sebab dosamu telah diampuni oleh karena nama-Nya....
Bacaan Pertama: 1 Yohanes 2:3-11
Barangsiapa mengasihi saudaranya, ia tetap berada di dalam terang.
SAUDARA-saudara terkasih, inilah tandanya bahwa kita mengenal Allah, yaitu jikalau kita menuruti...
Renungan dari Seorang Dominikan
Alkisah, dahulu kala hiduplah seorang pangeran yang bernama Pangeran Edward. Suatu hari, sang pangeran bertemu dengan seorang pengemis yang sebaya dengannya....