Sabtu, Mei 3, 2025

KATEGORI

NUSANTARA

Vox Point Indonesia akan ikut ciptakan kondisi Indonesia yang lebih baik

Saat ini sudah banyak organisasi yang menghimpun orang-orang Katolik, hanya saja wadah-wadah itu sepertinya masih jalan sendiri-sendiri dan mengurus masalahnya masing-masing, tanpa kerja sama...

Sikap Walikota Bekasi membela pendirian gereja, tanda kehadiran Kristus

Bukan Paus saja yang bisa memberi tanda kehadiran Kristus. Para pejabat negara, termasuk pemerintah daerah, juga bisa memberi tanda kehadiran Kristus. Sikap Walikota Bekasi,...

Sekretaris religius harus rela melepas keinginan untuk menjadi orang hebat

“Menjadi sekretaris religius harus rela melepas keinginan menjadi orang hebat atau populer, karena tugasnya lebih banyak di balik meja, jauh dari tepuk tangan, dan dari penghargaan orang-orang yang dilayani, misalnya pasien...

Mgr Suharyo: Kasih Allah tetap dirasakan dalam mengamalkan Pancasila

Banyak orang mungkin menganggap salib dalam kehidupan setiap hari sebagai suatu yang menakutkan. Namun sesungguhnya, salib itu melambangkan kasih dan pengorbanan. Bagi seluruh umat...

Pastor Frans Amanue Pr, pejuang keadilan dan perdamaian sejati, tutup usia

Kabut duka menyelimuti umat Keuskupan Larantuka dan umat di Flores pada umumnya tanggal 26 Maret 2016, saat Ketua Komisi Keadilan dan Hak Asasi Manusia...

Mgr Andreas Sol, misionaris sejati Keuskupan Amboina, meninggal dunia

Setelah bertahan dalam sakit, akhirnya Mgr Andreas Petrus Cornelius  Sol MSC meninggal dunia, di pagi hari 26 Maret 2016, pukul 7.15 waktu Ambon. Berita...

Perarakan Minggu Palma di Bedono gunakan daun kelapa dan janur

Tuhan memerlukan pujian kita yang lebih jujur, yang lebih sesuai dengan keadaan yang sungguh-sungguh kita hidupi, jelas seorang imam dari Paroki Santo Thomas Rasul...

Semana Santa bertahan hidup kalau orang temukan makna rohani dalamnya

“Semana Santa tetap bertahan hidup, kalau orang menemukan makna rohani di dalamnya. Tradisi itu hidup melalui proses sedimentasi (pengendapan) dan inovasi (pembaruan). Sedimentasi tanpa...

Saat “24 Jam untuk Tuhan” umat diminta lakukan tujuh aksi kasih rohani dan jasmani

Selama Tahun Suci Kerahiman, seperti yang ditulis Paus Fransiskus dalam Bulla Yubileum Luar Biasa Kerahiman “Misericordiae Vultus” (Wajah Kerahiman), Administrator Diosesan Keuskupan Agung Semarang...

Legioner hendaknya teladani keutamaan Maria dan menolong setiap orang

Pembimbing Rohani Kuria Perawan Maria yang Murah Hati Pastor Antonius Widada CP mengajak seluruh anggota Legio Maria yang berasal dari tiga paroki di Dekanat...

BERITA TERKINI