Senin, November 18, 2024
26.1 C
Jakarta
- Advertisement -spot_img

TAG

Bunda Teresa dari Kalkuta

Waktu Bunda Teresa Telat Saat akan “Kencan” dengan Paus Yohanes Paulus II

VATIKAN, Pena Katolik – Seperti diketahui, kedua orang kudus itu – Bunda Teresa dan St. Yohanes Paulus II- bertemu dalam beberapa kesempatan. Tetapi, ada...

Pesan dari Bunda Teresa dalam Sebuah Buku

VATIKAN, Pena Katolik - Seorang penasihat terpercaya dan teman setia Bunda Teresa dari Kolkata akan menerbitkan sebuah buku pada bulan September 2022. Buku ini...

Kaum Radikal Menghapus Kenangan akan Seorang Imam Yesuit India

INDIA, Pena Katolik – Kaum Radikal Hindu di India berusaha menghapus kenangan akan Pastor Swamy di Mangaluru. Imam Yesuit itu setahun lalu dipenjara karena...

Saat Bunda Teresa Berani Menegur Presiden Amerika Serikat bahwa Aborsi Sama dengan Pembunuhan

WASHINGTON, Pena Katolik - Pada acara doa bersama di Washington, DC, pada tanggal 5 Februari 1994, Ibu Teresa berdiri di hadapan Presiden Amerika Serikat...

Lama Berjuang, Gereja Bunda Teresa akan Dilanjutkan Pembangunannya

BEKASI, Pena Katolik – Setelah lama menanti, Pemerintah Kabupaten Bekasi akhirnya mempertemukan semua pihak yang berkepentingan dalam pembangunan Gereja Bunda Teresa di kawasan Lippo...

Hari Amal Internasional: Kenangan akan Kebaikan Bunda Teresa

JENEWA, Pena Katolik - Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada 2012 menetapkan 5 September sebagai Hari Amal Internasional. Hari itu dipilih untuk menghormati Bunda...

Sukacita masih mungkin di dunia dengan begitu banyak penderitaan

Oleh Philip Kosloski Paus Benediktus XVI menjelaskan bahwa sukacita masih mungkin di dunia dengan begitu banyak penderitaan. Hari Minggu Ketiga Adven dikenal sebagai “Minggu Gaudete,” sebuah...

Zakheus, sang Pemungut Cukai: Anak Manusia datang untuk selamatkan yang hilang

(Renungan berdasarkan Bacaan Minggu Biasa ke-31 , 3 November 2019: Lukas 19:1-10) Pada zaman Yesus, setidaknya ada dua jenis pajak atau cukai. Pajak pertama adalah...

Orang Kaya dan Lazarus: Mari ucapkan kata-kata baik dan lakukan perbuatan baik

(Renungan berdasarkan Bacaan Injil Minggu ke-26 pada Masa Biasa , 29 September 2019: Lukas 16: 19-31) Sekali lagi, kita mendengarkan salah satu kisah Yesus yang...

Kaum tunawisma pria di Roma kini memiliki tempat tidur malam hari

Malam-malam yang dingin di musim panas tidak akan lagi menyakitkan kaum tunawisma lelaki di Roma karena mereka tidak perlu lagi tidur di pinggiran jalan...

Latest news

- Advertisement -spot_img