"Saat bersiap merayakan Kenaikan Tuhan, saya memohon perdamaian dan sukacita yang datang dari Kristus Yang Bangkit bagi Anda dan keluarga Anda,” kata Paus Fransiskus,...
“Jangan menghakimi; jangan menghukum; maafkan: dengan cara ini kalian meneladani belas kasihan Bapa. Dalam Misa di Casa Santa Marta, Vatikan, 18 Maret 2019, Paus...
“Doakan saya supaya saya menjadi utusan Allah yang siap melayani dan berbagi dengan murah hati, supaya saya tidak menambah barisan para imam yang siap...
Seperti Kristus, para imam hendaknya membiarkan kerahiman memberi makna seluruh hidup mereka. Itulah penekanan Paus Fransiskus saat memberi meditasi pertama untuk para imam pada...
“Kerahiman dalam agama Kristen dan Islam” adalah judul dari seminar yang diselenggarakan di Lahore, pada kesempatan Tahun Yubileum. Seminar yang dilakukan oleh Dewan untuk...
Sebuah hotel berbintang di Kota Bandung hari itu dihuni oleh para sekretaris paroki dari paroki-paroki se-Keuskupan Bandung. Selain membicarakan Sistem Informasi Manajemen Umat (SIMU)...
Perhatian bagi orang yang sakit adalah “bagian integral dari misi Gereja.” Ini adalah kata-kata yang dikatakan Paus Fransiskus dalam sambutan Angelus di hari Minggu,...