Sabtu, Juli 5, 2025

KATEGORI

BERITA TERKINI

Bakti Sosial Natal Gereja Katolik St. Stefanus Palembang: Donor Darah dan Penghijauan

PALEMBANG, Pena Katolik - Dalam semangat Natal yang penuh kasih, Panitia Natal Gereja Katolik St. Stefanus Palembang menggelar bakti sosial yang memadukan kegiatan donor...

Misa Kenaikan Jenjang Dominikan Awam dan Safari Mendoakan Arwah di Cirebon dan Cimahi

CIREBON, Pena Katolik - Pada 11 September 2023, rombongan Persaudaraan Dominikan Awam Indonesia (PDAI) melaksanakan kegiatan safari profes dan doa arwah dengan tujuan selanjutnya...

Mgr. Mandagi: Bapak Harus Sekolahkan Anak dan Tidak Mabok

MERAUKE, Pena Katolik - Uskup Agung Merauke, Mgr. Petrus Canisius Mandagi, MSC berpesan, bahwa ia mencintai seluruh masyarakat di Pulau Terapung Kimaam. Saat itu,...

Pesan Menyejukkan Uskup Agustinus untuk Pangalima Pajaji

PENAKATOLIK.COM, Pontianak- Pertemuan itu tidak hanya sekadar kunjungan biasa, tetapi dipenuhi dengan kehangatan dan perbincangan pribadi. Pangalima Pajaji, yang beberapa waktu lalu viral karena statement...

Suparman Sirait Dilantik Menjadi Dirjen Bimas Katolik yang Baru

JAKARTA, Pena katolik - Setelah dua tahun dijabat oleh pelaksana tugas, kini Bimas Katolik memiliki Dirjen baru. Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas melantik  Suparman...

Wartawan Katolik dan Moderasi Beragama

JAKARTA, Pena Katolik – Dunia melihat bangsa Indonesia yang memiliki dua ciri yang melekat, pertama adalah ciri keberagaman, kedua adalah ciri religiusitasnya. Indonesia memiliki...

Apakah St. Nicholas Benar-Benar Ada dan Nyata?

JAKARTA, Pena Katolik - Beberapa sejarawan tidak mempercayai keberadaan seseorang bernama St. Nicholas. Meskipun banyak anak-anak yang mempertanyakan kepercayaan mereka akan keberadaan Sinterklas. Bsejarawan...

Jalan Kekudusan Pauline Sang Dominikan

Pada 2012, ketika berusia 3 tahun, Mayline tersedak sosis makanan. Peristiwa itu membuatnya jatuh koma. Usaha untuk membawanya ke unit perawatan intensif di Lyon,...

Gereja Filipina Berjuang dalam Proses Penggelaran Kudus Seorang Remaja

MANILA, Pena Katolik - Niña Ruiz-Abad yang berusia 13 tahun dikenal karena devosinya yang kuat kepada Ekaristi dan Perawan Maria. Ia meninggal pada tahun...

Pintu Suci Basilika St. Maria Imakulata Washington Disegel, Persiapan Tahun Yubel 2025

WASHINGTON, Pena Katolik Dalam rangka persiapan Tahun Yobel 2025, dua pintu masuk besar di Basilika Tempat Suci Nasional Santa Maria Dikandung Tanpa Noda di...

BERITA TERKINI