Berita gembira untuk Gereja Katolik Indonesia: Kantor Pers Tahta Suci melaporkan bahwa tanggal 21 Februari 2020, Paus Fransiskus telah mengangkat beberapa orang untuk anggota dari delapan Dikasteri atau Departemen Kuria Roma. Salah satu yang dipercaya oleh Bapa Suci untuk menjadi anggota Dikasteri dari Kuria Roma, yakni Kongregasi Evangelisasi Bangsa-Bangsa, adalah Ignatius Kardinal Suharyo Hardjoatmodjo, Uskup Agung Jakarta (Indonesia). Ketua Konferensi Waligereja Indonesia itu “diciptakan” sebagai Kardinal oleh Paus Fransiskus dalam “konsistori” 5 Oktober 2019 bersama 12 orang lain yang diumumkan Paus tanggal 1 September 2019.(PEN@ Katolik/pcp)
Paus angkat Ignatius Kardinal Suharyo jadi anggota Kongregasi Evangelisasi Bangsa-Bangsa
Komentar
Tinggalkan Pesan
Baca Juga
- All
- BEASISWA
- BERITA FOTO
- BERITA TERKINI
- BULAN KITAB SUCI
- BULAN MARIA
- DOA-DOA KATOLIK
- DOMINIKAN
- GEREJA DAN CERITANYA
- GEREJA DAN KATEDRAL
- KEGEREJAAN
- KESAKSIAN
- KEUSKUPAN
- KITAB SUCI
- MANCANEGARA
- NUSANTARA
- OBITUARI
- OMK
- OPINI
- ORANG KUDUS
- PAUS FRANSISKUS
- PENGETAHUAN IMAN
- PLURALISME
- RENUNGAN
- REPORTASE KHUSUS
- SEJARAH GEREJA
- SOSIAL
- UNIVERSITAS SANTO AGUSTINUS HIPPO
- VATIKAN
- VIDEO
- WAWANCARA
- ZIARAH
Lainnya
Smoga putra putri Gereja Katolik semakin banyak yg meningkatkan kadar kesucian, pengetahuan,kesusilaan dan keakrabannya dengsn Allah Tri Tunggal Mahakudus agar semakin menjadi berkat bagi sesama. Khususnya para imam, bruder,suster,katekis, prodiakon dan tokoh2 umat awamnya.
Hadir utk semua orang yg butuh peneguhan iman