Senin, November 18, 2024
30.3 C
Jakarta

Umat Tomohon awali Yubileum 150 Tahun Kembalinya Gereja Katolik dengan Pawai Lumen Christi

Pawai Obor1

Umat Katolik se-Kevikepan Tomohon mengawali Perayaan Yubileum 150 Tahun Kembalinya Gereja Katolik di Keuskupan Manado dengan Pawai Lumen Christi dalam suasana hujan deras di Hari Minggu Paskah 1 April 2018, dari Gereja Katolik Santo Fransiskus Xaverius Kakaskasen hingga Gereja Katolik Hati Kudus Yesus, Tomohon. Pawai itu pun diawali dengan ibadah yang dipimpin Kepala Paroki Kakaskasen Pastor Johanis Pinontoan Pr. Ikut dalam pawai lampion dalam berbagai bentuk itu adalah anak-anak Sekami dan Sekar, OMK, Kaum Bapa Katolik dan Kaum Ibu Katolik dari tujuh paroki di kevikepan itu. Pawai Lumen Christi itu dibuka oleh Sekretaris Daerah Kota (Sekkot) Tomohon Harold V Lolowang yang didampigi oleh Vikaris Episkopalis Kevikepan Tomohon Pastor Albertus Imbar Pr membuka sekaligus melepas para peserta Pawai Lumen Christi ini.(pcp dari berbagai sumber)

Pawai7Pawai3Pawai2Pawai Obor

Komentar

Tinggalkan Pesan

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Terhubung ke Media Sosial Kami

45,030FansSuka
0PengikutMengikuti
75PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan

Terkini