Bacaan Pertama: Yesaya 66:10-14c
Aku mengalirkan kepadanya keselamatan dari sungai.
Bersukacitalah bersama-sama Yerusalem, dan bersorak-sorailah karenanya, hai semua orang yang mencintainya! Bergiranglah bersama-sama dia segirang-girangnya, hai...
Bacaan Pertama: Ayub 1:6-22
Kesalehan Ayub dicoba
Pada suatu hari anak-anak Allah datang menghadap Tuhan, dan di antara mereka datanglah juga iblis. Maka bertanyalah Tuhan kepada...
Bacaan Pertama: Amos 6:1a.4-7
Yang duduk berjuntai dan bernyanyi akan pergi sebagai orang buangan.
Beginilah firman Tuhan, Allah semesta alam, “Celakalah orang-orang yang merasa aman di...
Bacaan Pertama: Pengkhotbah 11:9-12:8
Ingatlah akan Penciptamu pada masa mudamu, sebelum debu kembali menjadi tanah seperti semula, dan roh kembali kepada Allah.
Bersukarialah, hai para pemuda,...
Bacaan Pertama: Efesus 4:1-7.11-13
Ada macam-macam tugas pelayanan demi pembangunan umat.
Saudara-saudara, aku, orang yang dipenjarakan karena Tuhan, menasihati kamu, supaya sebagai orang-orang yang terpanggil, kamu...
Bacaan Pertama: Amsal 3:27-34
Orang yang sesat adalah hujatan bagi Tuhan.
Anakku, janganlah menahan kebaikan dari pada orang-orang yang berhak menerimanya, padahal engkau mampu melakukannya. Janganlah...
Bacaan Pertama: Amos 8:4-7
Peringatan terhadap orang yang membeli orang papa karena uang.
Dengarkanlah ini, hai kamu yang menginjak-injak orang miskin, dan yang membinasakan orang sengsara...
Kata bendahara itu di dalam hatinya: “Aku tahu apa yang akan aku perbuat, supaya apabila aku dipecat dari jabatanku sebagai bendahara, ada orang yang...
Bacaan Pertama: 1 Korintus 15:12-20Andaikata Kristus tidak dibangkitkan, maka sia-sialah kepercayaanmu.
Saudara-saudara, jika kami wartakan bahwa Kristus dibangkitkan dari antara orang mati, bagaimana mungkin ada...
Bacaan Pertama: Bilangan 21:4-9
Semua orang yang terpagut ular akan tetap hidup, bila memandang ular perunggu.
Ketika umat Israel berangkat dari Gunung Hor, mereka berjalan ke...