Rabu, Desember 18, 2024
27.4 C
Jakarta
- Advertisement -spot_img

TAG

Dayak

Pangalima Jilah TBBR Hadiri Mamasii dan Ulang Tahun ke 74 Uskup Agustinus di Anjongan

PENAKATOLIK.COM, MEMPAWAH- MAMASII merupakan upacara adat Suku Dayak Taman, yang dilakukan sebagai penghormatan dan penghargaan kepada Tokoh yang diberjasa dan dihormati serta sukses dalam...

Pastor Mayong OFMCap: Bangun persaudaraan di perantauan sangat penting untuk hadapi persoalan

Provinsial Ordo Saudara Dina Kapusin Pontianak Pastor Hermanus Mayong OFMCap mengatakan, membangun persaudaraan di tanah perantauan itu sangat penting, karena melalui persaudaraan itu orang...

Maria Bunda Kita Semua

Oleh Putut Prabantoro Seberapa besar Indonesia? Jika ditarik garis diagonal dari Sabang ke Merauke, itu sama saja dengan garis diagonal dari London ke Ankara. Sepanjang...

Mgr Agus resmikan Patung Maria Ratu Pencinta Damai: Jadilah orang baik dan mau berdoa

Ave Maria, gracia plena Dominus tecum … terdengar di suatu pagi di kaki bukit Anjongan, Mempawah, Kalimantan Barat, dan dari bawah Patung Maria Ratu...

Paskah Inkulturasi Jawa untuk tumbuhkan solidaritas, kekeluargaan dan kerukunan

Lantunan musik Karawitan khas Jawa ‘Wijoyo Laras’, yang mayoritas personilnya beragama Muslim, terdengar di Gereja Paroki Santo Agustinus Kubu Raya Pontianak mengiringi lagu-lagu liturgi...

Mgr Agus memulai pembangunan patung Maria Ratu Pencinta Damai, simbol kebinekaan

Di saat kebinekaan di Indonesia sedang digoncang, Uskup Agung Pontianak meresmikan dimulainya pembangunan sebuah patung Maria, yang sarat simbol persatuan, setinggi 12 meter, termasuk...

Mgr Agus bawa teologi “kampung” ke Pekan Teologi di Universitas Santo Tomas Manila

Simposium dalam rangka Pekan Teologi 2018 itu dilaksanakan oleh Fakultas Teologi, Center For Religious Studies and Ethics, dan Institutes of Religion dari Universitas Santo...

Imam Kapusin Dayak pertama sudah melakukan kehendak Tuhan, meninggal dalam posisi doa

Peserta Pertemuan Pastores Keuskupan Agung Pontianak serentak terkejut mendengar informasi dari Sekretaris Uskup Agung Pontianak Pastor Pius Barces CB melalui microphone ruang pertemuan yang...

Suksesi uskup normal sesuai kehendak Paus

Suksesi dalam Gereja Katolik sangat normal dan terjadi sejak Gereja berdiri, saat para Rasul meneruskan tugas pewartaan dan pembangunan jemaat sampai Tuhan datang kembali,...

Gereja hargai, menyatu, dan terlibat dalam Budaya Dayak

Gereja Katolik sangat menghargai Budaya Dayak, sehingga bukan hanya mendorong tetapi terlibat  dalam berbagai pesta budaya, termasuk Pekan Gawai Dayak XXIX yang berlangsung Rumah...

Latest news

- Advertisement -spot_img