29.9 C
Jakarta
Friday, April 19, 2024

CATEGORY

VATIKAN

Menteri Susi Pudjiastuti datang ke Vatikan karena tertarik dengan Ensiklik Laudato Si’

Atas undangan Tahta Suci Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti berada di Vatikan dan menghadiri Audiensi Umum di Aula Paulus VI, Rabu 12 Desember...

Paus dalam Audiensi: Bapa Kami mengajarkan kita langsung menyapa Bapa tanpa rasa takut

Paus Fransiskus melanjutkan renungannya tentang Bapa Kami dalam Audiensi Umum hari Rabu, 12 Desember 2018, dengan menyebut Bapa Kami sebagai “doa tegas.” Paus mengatakan,...

“Kandang Natal Pasir” dan Pohon Natal Lapangan Santo Petrus diresmikan

Kandang Natal dan Pohon Natal di Lapangan Santo Petrus tahun ini diresmikan pada malam tanggal 7 Desember 2018 dalam upacara yang dihiasi lagu-lagu Natal,...

Paus Fransiskus akan mengunjungi Uni Emirat Arab di bulan Februari

Paus Fransiskus akan mengunjungi Abu Dhabi di Uni Emirat Arab dari tanggal 3 hingga 5 Februari 2019 untuk menghadiri pertemuan antaragama tentang “Persaudaraan Manusia.”...

Santo Paus Paulus VI dan Santo Padre Pio dikenang dengan koin-koin baru dan sampul filateli

Santo Paulus VI dan Santo Padre Pio dihormati dengan koin 5 Euro dan Sampul Filateli Vatikan. Kanonisasi Santo Paus Paulus VI dan peringatan ke-50 kematian...

Paus menyalakan lilin untuk perdamaian di Suriah

"Adven adalah waktu untuk harapan," kata Paus Fransiskus dalam Doa Malaikat Tuhan hari Minggu, 2 Desember 2018. ‘Saat ini, saya ingin berharap untuk perdamaian...

“Kekuatan panggilan,” wawancara dengan Paus Fransiskus yang panjangnya seperti buku

Buku baru Paus Fransiskus berjudul “Kekuatan panggilan. Hidup bakti jaman ini” akan keluar tanggal 3 Desember 2018. Buku sepanjang 120 halaman, yang telah diterjemahkan...

Paus dalam Audiensi: Sepuluh Perintah Allah adalah panduan kehidupan Kristen yang otentik

Ketika berbicara kepada para peziarah yang berkumpul di Aula Paulus VI Vatikan untuk Audiensi Umum mingguan, 28 November 2018, Paus Fransiskus mengatakan katekesenya mengakhiri...

Kardinal Cupich: Pertemuan tentang pelecehan seksual galakkan perubahan budaya

Dalam wawancara dengan Crux, layanan berita Katolik on-line, Kardinal Blase Cupich dari Amerika Serikat menggambarkan pertemuan puncak anti-pelecehan yang diminta oleh Paus Fransiskus merupakan...

Paus minta koor membantu umat bernyanyi, bukan mengganti suara umat

“Kalian telah membangunkan Vatikan!" Dengan kata-kata yang penuh sukacita itu, Paus Fransiskus menyatakan penghargaannya terhadap seni musik yang diperlihatkan oleh para peserta Pertemuan Internasional...

BERITA TERKINI

- Advertisement -spot_img