Dalam reksa pastoral keluarga, Gereja mesti berangkat dari keprihatinan dan tantangan keluarga zaman ini yang semuanya membutuhkan kerahiman Allah. Gereja dipanggil untuk menunjukkan wajah...
Keluarga adalah locus (tempat, lokasi) di mana setiap anggotanya, ayah, ibu dan anak-anak, diharapkan tumbuh dan berkembang menjadi pribadi-pribadi yang dewasa, matang, dan berwatak...
Menjadi imam bukan untuk mencari kesenangan sendiri tetapi demi kesejahteraan dan keselamatan umat, maka “selalu mawas diri jangan sampai apa yang saya katakan, saya...
Lima pria muda “mengkhianati” ibu mereka masing-masing karena tidak mengikuti harapan dan permintaan ibu-ibu mereka untuk membantu perekonomian keluarga, tetapi memilih menjadi “orang gila”...
Banyak vandel komunitas religius dipasang di lokasi Perayaan Ekaristi di Gua Maria Lourdes Sendangsono, Yogyakarta, 8 September 2015. Sementara banyak imam, suster, bruder maupun...
Suasana Pertapaan Para Rahib Ordo Trappist (OSCO) di Pertapaan Santa Maria Rawaseneng, Temanggung, Jawa Tengah, tetap hening dan perayaan Ekaristi tetap khidmat meski sebanyak...
Setelah Sidang Agung Gereja Katolik Indonesia (SAGKI) I tahun 2000 dan SAGKI II tahun 2005 berupaya membuat Gereja Indonesia bangkit dan bergerak membentuk keadaban...
“Mgr Suwatan telah menunjukkan ketekunan yang besar pada perutusan, perhatian pada ekumenisme, persaudaraan dengan para imam, dengan para mahasiswa dan siswa seminari, pelayanan kepada...